Assalamu 'alaikum Wr. Wb. Ketika pertama-kalinya kita memiliki gadget yg memiliki fitur internet , sebuah menu gadget yg istimewa dan menyimpan banyak informasi dari segala penjuru dunia. Disaat itulah ketika secara instan mendapatkan bisikan halus yg entah darimana datangnya, kita akan dihadapkan bahkan mungkin terdampar di sebuah halaman web (baca: halaman layar di perangkat gadget kita), yg mana halaman tersebut berisi banyak sekali teks, gambar dll. Adakalanya pula ada teks berwarna merah yg ketika tanpa sengaja kita klik, mendadak halaman yg sedang kita pandangi berpindah secara bertahap tergantung jaringan sinyal pada gadget kita. Awalnya kita belum paham halaman apakah itu, siapa pembuatnya sehingga nampak begitu indah, tersusun rapi dan dengan tak bosan kita selalu membukanya dari beberapa teks yg bisa di klik (baca saja: link/url). Kita juga tak menyadari bahwa halaman tsb di akhir episode dikenal sebagai blog, dan siapa sangka saat ini kita sudah menjadi bagian dari...
Sharing artikel panduan tutorial, kisah pengalaman pribadi seputar dunia internet, kegiatan gobarSGB dll